Strategi Pengembangan Usaha Roti Daeng Makassar

Authors

  • Nurhidayah Nurhidayah Universitas Negeri Makassar
  • Yustina Universitas Negeri Makassar
  • Andi Octamaya Tenri Awaru Universitas Negeri Makassar

DOI:

https://doi.org/10.59435/jimnu.v1i1.41

Keywords:

Roti daeng, kekuatan, kelemahan, peluang, ancaman

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk merumuskan strategi pemasaran yang dapat diterapkan Usaha Roti Daeng agar dapat meningkatkan penjualan. Metode analasisi data menggunakan analisis SWOT dan analisis Matriks SWOT. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi pemasaran yang dapat diterapkan oleh Usaha Roti Daeng adalah memanfaatkan kemajuan teknologi dengan lebih mengaktifkan website, melakukan promosi melalui media, meningkatkan jumlah produksi, membuka cabang baru, merekrut karyawan khusus mengelolah media sosial, menjaga harga jual tetap terjangkau, karyawan melakukan promosi serta meningkatkan jumlah saran transportasi penjualan roti.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Afridhal, M. (2017). Strategi Pengembangan Usaha Roti Tanjong Di Kecamatan Samalanga Kabupaten Bireuen. Jurnal Sains Pertanian, 1(3), 210812.

Abdiputra, Y. (2020, April). Strategi pengembangan usaha bidang bakery. In Prosiding Seminar Nasional Fakultas Teknik Universitas Maarif Hasyim Latif Sidoarjo (Vol. 1).

Ade, Rahmanto , Rozak. 2010. Analisis Strategi Pengembangan Usaha “ELSARI ROTI & BAKERY” Kota Bogor Jawa Barat. Skripsi. Fakultas Pertanian, Institut Pertanian Bogor, Bogor.

Alyas, A., & Rakib, M. (2017). Strategi Pengembangan Usaha Mikro, Kecil dan Menengah Dalam Penguatan Ekonomi Kerakyatan (Studi Kasus Pada Usaha Roti Maros di Kabupaten Maros). Jurnal Sosiohumaniora, 19(2), 114-120.

Dewi, Y. P., Hadayani, H., & Manurung, D. S. L. B. (2021). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA ROTI PADA ‘ANUGRAH BAKERY’KECAMATAN PALU TIMUR KOTA PALU. AGROTEKBIS: E-JURNAL ILMU PERTANIAN, 9(4), 786-795.

Fitra, F., Melliana, M., Mesra, T., Azmi, A., & Habibillah, M. F. (2022). Strategi Pengembangan Usaha Roti Ganto Dengan Menggunakan Matriks Perumusan Strategi Dan Software Expert Choice. Jurnal Teknik Industri: Jurnal Hasil Penelitian dan Karya Ilmiah dalam Bidang Teknik Industri, 8(1), 37-43.

Hendriyani, E. (2010). Analisis kepuasan konsumen terhadap produk roti “breadhouse” untuk menentukan strategi pengembangan usaha.

Nusawanti, T. A. (2009). Analisis Strategi Pengembangan Usaha Roti Pada Bagas Bakery, Kabupaten Kendal.

Sumarno, T., Agustini, T. W., & Bambang, A. N. (2020). Strategi Pengembangan Mutu Ikan Asin Jambal Roti (Ikan Manyung) di Karangsong Kabupaten Indramayu. Jurnal Pengolahan Hasil Perikanan Indonesia, 23(2), 196-205.

Yunus, Eddy. 2016. Manajemen Strategis.Yogyakarta: Penerbit Andi.

Umar, H. 2003. Strategic manajement in Action, Cetakan Ketiga. PT. Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.

Published

03-03-2023

How to Cite

Strategi Pengembangan Usaha Roti Daeng Makassar. (2023). Jurnal Ilmiah Multidisiplin Nusantara (JIMNU), 1(1), 46-50. https://doi.org/10.59435/jimnu.v1i1.41

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 4 5 6 > >>